Dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat dan ikut berpartisipasi melahirkan sumberdaya manusia, pondok pesantren Assalafie berupaya membentuk kader-kader Muslim yang berilmu, beriman, bertaqwa serta berakhlaqur karimah. Sehingga Mampu menampilkan dirinya sebagai figur KHAIRUL UMMAH (Pemimpin Masyarakat).